BAB Terasa Terhambat? Kenali Penyebabnya!

BAB Terasa Terhambat? Kenali Penyebabnya!

Buang air besar seharusnya terasa lega. Namun pada sebagian orang, BAB justru terasa terhambat seolah ada yang menahan di dalam anus. Kondisi ini sering membuat tidak nyaman dan memicu kebiasaan mengejan berlebihan, yang pada akhirnya bisa memperburuk masalah pada area…