Pemeriksaan kolonoskopi sering kali direkomendasikan oleh dokter untuk pasien yang mengalami keluhan di area pencernaan bawah, seperti perdarahan dari anus, nyeri perut, atau perubahan pola buang air besar. Meski terdengar menakutkan, prosedur ini sebenarnya sangat bermanfaat dalam mendeteksi berbagai penyakit…