Mengenal Ambeien Dalam dan Luar Ambeien atau wasir adalah pembengkakan pembuluh darah di area anus dan rektum. Kondisi ini dibagi menjadi dua jenis utama, yaitu ambeien dalam dan ambeien luar. Ambeien dalam biasanya tidak terlihat dari luar, sedangkan ambeien luar…