Fisura ani adalah luka atau robekan kecil pada dinding anus yang sering menimbulkan nyeri hebat saat buang air besar (BAB). Kondisi ini bisa dialami siapa saja, baik anak-anak maupun orang dewasa, dan sering dipicu oleh konstipasi, mengejan terlalu keras, atau…